Anda mungkin memenuhi syarat diskon Genius di Hill Dance Bali American Hotel. Untuk memeriksa apakah diskon Genius tersedia untuk tanggal yang Anda pilih, login.
Diskon Genius di akomodasi ini tergantung tanggal pemesanan, tanggal menginap, dan promo lainnya yang tersedia.
Hill Dance American Hotel Style Villa terletak di Jimbaran, hanya berselang 4 menit berkendara dari pantai Balangan yang berpasir putih. Akomodasi ini menawarkan kolam renang dan restoran. Hotel ini berjarak 18 menit berkendara dari Rock Bar dan 28 menit berkendara dari Pura Uluwatu. Wi-Fi dapat diakses secara gratis di seluruh areanya. Hotel ini berselang sekitar 15 menit berkendara ke pantai-pantai yang indah di sekitarnya, seperti pantai Dreamland, Padang-Padang, Bingin, dan Pandawa. Pantai Blue Point dapat dijangkau dengan 31 menit berkendara. Taman Budaya Garuda Wisnu Kencana dan bandara internasional Ngurah Rai, masing-masing berjarak 30 menit berkendara. Masing-masing kamar ber-AC di Hill Dance Bali American Hotel dilengkapi TV kabel layar datar, pemutar DVD, area untuk duduk bersantai, lemari pakaian, dan kamar mandi dalam dengan shower atau bathtub. Beberapa kamar memiliki dapur dan ruang tamu terpisah, sementara yang lain memiliki teras atau balkon. Hill Dance American Hotel Style Villa menawarkan layanan meja depan 24 jam, taman, dan fasilitas barbekyu. Fasilitas lain yang tersedia meliputi fasilitas rapat, lounge bersama, dapur bersama, dan fasilitas binatu. Hotel ini juga menyediakan tempat parkir gratis. Untuk pilihan tempat bersantap, Hill Dancer Restaurant menyajikan masakan khas Indonesia dan Barat berdasarkan permintaan. Restoran ini juga menawarkan berbagai menu sarapan. Anda juga dapat menjelajahi daerah sekitarnya, dengan Cafe La Pasion berselang 1 menit jalan kaki dan Kats Kitchen yang menyajikan masakan khas Thailand dapat dicapai dengan 15 menit berjalan kaki. Hotel ini ideal untuk melakukan yoga, juga sebagai tempat pernikahan atau liburan bulan madu. Layanan pijat untuk pasangan juga tersedia berdasarkan permintaan. Bagi penggemar golf, Anda dapat bermain golf di lapangan golf New Kuta yang berjarak 1,8 km dari akomodasi
Pasangan menyukai lokasinya — mereka memberi nilai 8,3 untuk perjalanan dua orang.
Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap
Fasilitas paling populer
- 2 kolam renang
- WiFi gratis bagus (47 Mbps)
- Antar-jemput bandara
- Kamar keluarga
- Restoran
- Parkir gratis
- Kamar bebas rokok
- Layanan kamar
- Bar
- Sarapan
Ulasan tamu
Kategori:
Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:
Yang disukai tamu yang menginap di sini
Indonesia
Indonesia
Indonesia
Inggris Raya
Portugal
Selandia Baru
Jerman
Polandia
Inggris Raya
Inggris RayaTuan rumah - American hotel

Lingkungan sekitar properti
Restoran
- MasakanAmerika • China • Asia • Grill/BBQ
- Buka untukSarapan
Aturan menginap
Kebijakan anak
Anak-anak bisa menginap.
Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.
Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra
Harga untuk ranjang bayi dan tempat tidur ekstra tidak termasuk dalam harga total, dan harus dibayar secara terpisah ketika Anda menginap.
Jumlah tempat tidur ekstra dan ranjang bayi yang diperbolehkan tergantung opsi yang Anda pilih. Harap periksa opsi yang dipilih untuk info selengkapnya.
Semua ranjang bayi dan tempat tidur ekstra tergantung ketersediaan.
Informasi penting
Diperlukan pembayaran sebelum kedatangan melalui transfer bank. Pihak akomodasi akan menghubungi Anda setelah pemesanan untuk memberikan instruksi.
