Keunggulan akomodasi
Anda mungkin memenuhi syarat diskon Genius di Atria Residences Gading Serpong. Untuk memeriksa apakah diskon Genius tersedia untuk tanggal yang Anda pilih, login.
Diskon Genius di akomodasi ini tergantung tanggal pemesanan, tanggal menginap, dan promo lainnya yang tersedia.
Atria Residences Gading Serpong dikelilingi 5 lapangan golf, serta menawarkan kamar-kamar elegan dengan area tempat duduk. Akomodasi ini memiliki meja depan 24-jam dan menyediakan pengaturan perjalanan wisata. Tersedia Wi-Fi gratis dan tempat parkir gratis. Atria Residences Gading Serpong berjarak 5 menit jalan kaki dari Summarecon Mall Serpong dan 15 menit berkendara dari Living World Mall. Taman air keluarga Ocean Park dan Bandara Internasional Soekarno-Hatta dapat dijangkau dalam waktu 25 menit berkendara dari akomodasi ini. Ditata apik dengan pencahayaan hangat dan tempat tidur mewah, kamar-kamar ber-AC Atria Residences Gading Serpong dilengkapi TV kabel layar datar, fasilitas membuat teh/kopi, dan sofa di area tempat duduk. Beberapa kamar menawarkan dapur kecil dan ruang makan. Kamar mandi dalamnya menyediakan shower, pengering rambut, dan sandal. Atria Residences Gading Serpong menyediakan layanan binatu dan penyewaan mobil untuk kenyamanan Anda. Selain ruang pertemuan, properti ini juga menyediakan layanan transfer bandara dan antar-jemput dengan biaya tambahan. Bianco Italian Restaurant yang berada di lobi menyajikan masakan ala-rumah Italia asli.
Pasangan menyukai lokasinya — mereka memberi nilai 8,8 untuk perjalanan dua orang.
Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap
Fasilitas paling populer
- Kolam renang outdoor
 - WiFi gratis
 - Parkir gratis
 - Antar-jemput bandara
 - Kamar bebas rokok
 - Spa & pusat kesehatan
 - Pusat kebugaran
 - Layanan kamar
 - Pembuat teh/kopi di semua kamar
 - Sarapan
 
Ulasan tamu
Kategori:
Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:
Yang disukai tamu yang menginap di sini

 Indonesia
 Indonesia
 Indonesia
 Indonesia
 Indonesia
 Indonesia
 Singapura
 Belanda
 Belanda
 AustraliaSekitar hotel
Restoran
- MasakanIndonesia • Italia • Internasional
 - SuasanaUntuk keluarga • Modern • Romantis
 - Makanan khususHalal
 
Fasilitas Atria Residences Gading Serpong
Fasilitas paling populer
- Kolam renang outdoor
 - WiFi gratis
 - Parkir gratis
 - Antar-jemput bandara
 - Kamar bebas rokok
 - Spa & pusat kesehatan
 - Pusat kebugaran
 - Layanan kamar
 - Pembuat teh/kopi di semua kamar
 - Sarapan
 
Aturan menginap
Kebijakan anak
Anak-anak bisa menginap.
Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.
Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra
Harga untuk tempat tidur ekstra tidak termasuk dalam harga total, dan harus dibayar secara terpisah ketika Anda menginap.
Jumlah tempat tidur ekstra yang diperbolehkan tergantung opsi yang Anda pilih. Harap periksa opsi yang dipilih untuk info selengkapnya.
Tidak tersedia ranjang bayi di akomodasi ini.
Semua tempat tidur ekstra tergantung ketersediaan.


Informasi penting
Akomodasi ini meminta pembayaran deposit untuk menjamin pemesanan. Staf akomodasi akan menghubungi Anda secara langsung untuk menjelaskan petunjuk pembayaran.
Harga kamar untuk Suite 1 Kamar Tidur dan 2 Kamar Tidur pada tanggal 31 Desember sudah termasuk jamuan makan malam. Tamu tambahan akan dikenai biaya secara terpisah.
Karena situasi Coronavirus (COVID-19), kolam renang, gym, dan taman bermain anak ditutup sementara sesuai dengan arahan pemerintah. Silakan hubungi pihak akomodasi untuk informasi lebih lanjut.
Anda harus menunjukkan dokumen identitas berfoto yang berlaku serta kartu kredit pada saat check-in. Permintaan khusus tidak bisa dijamin dan dapat dikenakan biaya tambahan.
